LOBOTIDAE
Triple tails Kakap batu by Seishi Kimura, Sasanti R. Suharti, and Teguh Peristiwady
Medium to large sized marine, brackish, and freshwater fishes. Body oblong, moderately deep, compressed; vomer and palatines toothless; posterior margin of preopercle finely to coarsely serrated; opercle with 1 or 2 flat spines. A single dorsal fin with XI-XIII, 13-16; anal fin with III, 8-11; pelvic fin with I, 5; caudal fin rounded; posterior lobes of soft ray portion of dorsal and anal fins broadly rounded and extending beyond base of caudal fin.
Similar families. Haemuludae: presence of chin pores. Lutjanidae: caudal fin truncate, emarginate, or forked; vomer and/or palatines usually with teeth.
Termauk ikan laut, air payau, dan ikan air tawar yang berukuran sedang sampai besar. Badan lonjong, agak tinggi, pipih; vomer dan palatine tidak bergigi; pinggiran belakang preoperkulum bergerigi halus sampai kasar; operkulum dengan 1 atau 2 duri pipih. Sirip punggung satu dengan XI-XIII, 13-16; sirip dubur dengan III, 8-11; sirip perut dengan I, 5; Sirip ekor bundar; bagian belakang jari-jari lemah cuping sirip punggung dan sirip dubur sangat bundar dan memanjang sampai dibawah dasar sirip ekor.
Famili-famili serupa. Haemuludae: adanya pori-pori dagu. Lutjanidae: sirip ekor terpotong, berlekuk, atau cagak; vomer dan/atau palatine pada umumnya dengan gigi.
|
|
|